Partisipasi PSPPI IPB Bidang Keinsinyuran Kehutanan
- admin
- Feb, 15, 2023
- Uncategorized
- Comments Off on Partisipasi PSPPI IPB Bidang Keinsinyuran Kehutanan
Oleh Prof. Dr. Ir. Lina Karlinasari, S.Hut.MSc.F. IPU ASEAN Eng.
UGM, Yogyakarta 10 Februari 2023
Dekan Fakultas Kehutanan UGM:
- Pengembangan kurikulum Ir. Profesional Kehutanan memerlukan sinergi terutama pada penyelenggaraan kelas regular yang memerlukan lokasi praktek
- Diusukan praktek kehutanan di S1 sebagian dapat didorong ke pegembangannya ke tingkat program profesi yang notabene
Ketua Foretika / Dekan FAHUTAN IPB: Dr. Naresworo Nugroho
- Perlunya kebersamaan dalam pengembangan Program Profesi Insinyur yang dilaksanakan oleh Perguruan Tinggi yang bersinergi dengan Lembaga tekiat
- Hakekat program profesi merupakan kompetensi keinsinyuran Bidang Kehutanan
- Implementasi peraturan tekait Standar Layanan Ir. Kehutanan
BP2SDM KLHK: Dr. Tuti Herawati
- Adanya SMK Kehutanan yang pada level terapan dengan jumlah sekolah, siswa dan alumni yang cukup banyal
- Kebutuhan Ganis (Tenaga Teknis) yang tinggi, yang menjadi bagian penting dari Sertifikat Kompetensi
- Adanya pelatihan dan Pemagangan Usaha Kehutanan Swadaya yang mendapat pengakuan dan bantuan pendanaan dari BP2SDM
- Adanya dukungan pengembangan Sertifikasi Kompetensi di bawah BP2SDM KLHK
- Adanya Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP); saat ini ada 5 LSP Bidang KHT dengan 15 LSP Bidang LH
Sekjen APHI: Ir. Purwadi Soeprihanto, SHut., ME.
- Kompetenesi Rimbawan Profesional
- Produktifitas HA menurun
- Perluasan HT kurang progresif
- Belum terbentuknya ekosistem multiusaha kehutanan (HHBK-jasa lingkungan)
- Masalah social -tenurial-lintas sector)
- Terbatasnya diversifikasi produksi industry pengolahan kehutanan
- Terbatasnya akses investasi kehutanan
- Preferensi konsumen dan isu global
- Ir Kehutanan profesi belum bersinergi dengan peraturan penyediaan tenaga-tenaga teknis sector kehutanan
- Level: operasional, managerial, strategical. è perlu didukung oleh Ir.Prof.
- Perlunya roadmap kebutuhan Ir. Profesi Kehutanan
- Ekosistem SDM Kehutanan Profesional, tergantung dan terkait:
- Subsistem kebijakan
- Subsistem standarisasi
- Subsistem program (diklat, uji kompetensi, registrasi profesi)
- Subsistem kelembagaan
- Subsistem pengguna
- Respon kurikulum Profesi Ir. Kehutanan: menjawab tantangan kehutanan bidang keahlian di Bidang Kejuruan Kehutanan sdh online dengan keahlian di program sarjana kehutanan; yang perlu ditingkatkan penguatan softskill: komunikasi, kerjasama, kepemimpinan, manajemen (e.g. finacing, marketing)
- Perlunya identifkasi problem dan apa kontribusinya dalam penyelesaian problem yang dipotret sesuai bidang keahliannya
DISKUSI
- Saat ini sedag disusun SLI = standar layanan Ir. Untuk bidang Kehutanan yang dimotori oleh BKTHut yang posisinya sedang harmonisasi dengan Kemehukumham untuk menjadi Permen LHK terkait Tata Cara Penetapan SLI Kehutanan
- Sejauh ini terkait Ir. Professional belum menjadi mandatory; dengan benefit hanya di bagian individual
Podcast Program Profesi Insinyur
Program Profesi Insinyur